Sabtu, 8 Februari 2025
Potret Kelana Kota

Undika Hadirkan BISON Rayakan HUT ke 75 Kemerdekaan Indonesia

Jumat, 14 Agustus 2020
Bagikan

Universitas Dinamika (Undika) Surabaya, Jumat (14/8/2020) menghadirkan BISON sebagai wujud syukur dan terimakasih atas jasa para pejuang pendahulu bangsa yang telah memerdekaan Indonesia. BISON adalah Bis Online yang didalamnya memberikan banyak fasilitas bagi pelajar. Mulai dari perpustakaan sampai dengan internet gratis yang memang dibutuhkan untuk pembelajaran daring. BISON dijadwalkan hadir di tiga kecamatan di Kota Surabaya, diantaranya di Kecamatan Rungkut. Setiap siswa yang ingin belajar, wajib mendaftarkan diri terlebih dahulu untuk memudahkan pembagian sarana dan prasarana yang tersedia didalam bis. Satu diantara pelajar yang mengunjungi BISON, diberikan fasilitas internet tentu saja dengan menggunakan komputer atau laptop yang memang sudha disediakan didalam bis. Foto: Totok suarasurabaya.net

Potret Terkini

Ratusan Dosen ASN Gelar Aksi Tuntut Pembayaran Tukin

Aksi Damai Bela Palestina di Depan Grahadi Surabaya

Persebaya Imbang Lawan Persita di Stadion GBT

Festival Pecinan di Taman Mini Indonesia Indah