Minggu, 19 Januari 2025 | 09:52 WIB
Warga Tambak Bayan, Kampung Pecinan, Surabaya menggelar rangkaian kegiatan tulasan sedekah bumi sebagai bentuk perayaan rasa syukur atas ruang hidup di Indonesia, Sabtu (19/8/2023).
Bertepatan dengan bulan kemerdekaan, Suseno Karyo salah satu sesepuh kampung Tambak Bayan Surabaya mengatakan bahwa kegiatan yang digelar selama empat hari sejak tanggal 16 lalu, juga sebagai momentum untuk melantunkan doa dalam peringatan hari kemerdekaan. (ris)