Sabtu, 18 Januari 2025
Potret Kelana Kota

Menunggu TRS Baru

Sabtu, 22 Agustus 2020
Bagikan

Revitalisari Taman Remaja Surabaya (TRS) rencananya akan dimulai pada 2021, mundur dari rencana semula tahun ini, karena adanya pandemi Covid-19.

Sabtu pagi (22/8/2020), Eri Cahyadi, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Kota (Bappeko) Surabaya ketika on air di Radio Suara Surabaya memastikan, upaya revitalisasi ini tidak akan menghilangkan kenangan warga Surabaya. “Karena kenangan tidak bisa digantikan dengan uang,” tegas Eri.

Siangnya, suarasurabaya.net mengunjungi TRS dan menemukan puing-puing kenangan yang ikut terserak seiring TRS lama yang mulai dibongkar. Sambil menunggu yang baru, berikut yang tersisa dari TRS kini. Foto: Anton suarasurabaya.net

Potret Terkini