Jumat, 14 Maret 2025 | 17:03 WIB
Kebakaran terjadi di toko elektronik di Jalan Kranggan, dekat Pasar Blauran, Surabaya pada Minggu (30/8/2020) pagi. Berdasarkan informasi dari salah satu petugas di lokasi, proses pemadaman toko ini memang cukup sulit. Salah satu kendalanya karena pintu harmonika toko dalam keadaan terkunci dari dalam. Petugas terpaksa membongkar paksa pintu.