Kamis, 17 April 2025
Potret Kelana Kota

Hari Terakhir Libur Lebaran di Terminal Purabaya

Senin, 7 April 2025
Bagikan

Terminal Purabaya mencatat capaian penumpang hari terakhir libur Lebaran, Senin (7/4/2025) mulai landai.

Debby Tri Indah Humas Terminal Purabaya menyebut, hari ini diprediksi jadi puncak arus balik, tapi data sementara penumpang justru lebih sedikit dibandingkan kemarin, Minggu (6/4/2025).

“Untuk dari prediksi kita puncak arus balik hari ini kak. Tetapi sesuai data sementara lebih banyak hari kemarin,” katanya, Senin (7/4/2025).

Data terbaru per pukul 14.00 WIB, jumlah penumpang 20.350 orang. Didominasi penumpang berangkat 14.126 orang.

Potret Terkini