Minggu, 19 Januari 2025 | 09:52 WIB
Kebun Bibit yang berada di Jalan Raya Kendalsari No.70 Wonorejo Surabaya, beroperasi setiap hari mulai pukul 08.00 – 18.00 WIB.
Pengunjung tidak perlu mengeluarkan biaya untuk memasuki area Kebun Bibit Wonorejo, cukup membayar parkir kendaraan saja.
Kebun Bibit Wonorejo menyajikan berbagai area seperti danau, wahana permainan, kandang rusa, hingga area pembibitan dengan lebih dari 1000 jenis tumbuhan.