Minggu, 19 Januari 2025
Potret Kelana Kota

Siang di Jembatan Suroboyo

Minggu, 24 Juli 2016
Bagikan

Jembatan Suroboyo di Kenjeran membawa daya tarik warga kota dan luar kota Surabaya untuk berlibur di akhir pekan, Minggu (24/7/2016). Tapi, banyak warga tidak tertib dengan memarkir kendaraan di sepanjang pinggir jembatan demi menikmati pemandangan laut.
(Foto: Abidin suarasurabaya.net)

Potret Terkini

10 RT di Kelurahan Gubeng Serentak Bersihkan Lingkungan

Kebakaran Rumah di Dharmahusada Indah Surabaya