Minggu, 13 April 2025

Kecelakaan Bus dan Mobil di Duduksampeyan Gresik, Kedua Kendaraan Ringsek

Laporan oleh Iping Supingah
Bagikan
Kecelakaan antara bus dan mobil di Duduksampeyan, Gresik, Jawa Timur terjadi Kamis (10/4/2025) pagi. Foto: Ipda Yoyok Satlantas Polres Gresik

Kecelakaan antara bus dan mobil terjadi di Duduksampeyan Gresik, Jawa Timur, Kamis (10/4/2025) pagi.

Akibat peristiwa ini kondisi kedua kendaraan ringsek parah.

Kondisi mobil ringsek pascakecelakaan dengan bus di Duduksampeyan Gresik, Jawa Timur, Kamis (10/4/2025) pagi. Foto: Lana via e100

Andri pendengar Suara Surabaya di lokasi kejadian melaporkan, sejumlah petugas sedang mengevakuasi korban.

Hingga berita ini ditayangkan belum diketahui pasti kondisi korban juga kronologi kejadian.

Sementara itu lalu lintas sempat macet di sekitar lokasi kecelakaan tersebut.(ipg)

Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Motor Tabrak Belakang Suroboyo Bus

Kebakaran Tempat Laundry di Simo Tambaan

Kecelakaan Mobil Listrik Masuk ke Sungai

Awan Lentikulari di Penanggungan Mojokerto

Surabaya
Minggu, 13 April 2025
29o
Kurs