Minggu, 19 Januari 2025

Massa Aliansi Kerukunan Umat dan Kebhinekaan akan Aksi di Mapolda Jatim

Laporan oleh Dwi Yuli Handayani
Bagikan

Sekitar 300 massa dari Aliansi Kerukunan Umat dan Kebhinekaan rencananya akan menggelar aksi di Mapolda Jatim, Kamis (26/1/2017) pukul 13.00 WIB.

AKP Warih Hutomo Kaurbinops Satlantas Polrestabes Surabaya mengatakan, ratusan massa menuntut agar Polri menindak tegas Ormas-ormas yang intoleran.

“Kalau sesuai izin, mereka akan kumpul di Al Falah pukul 13.00 WIB menuju Kapolda Jatim,” kata Warih pada Radio Suara Surabaya.

Namun sampai saat ini, kata dia, masih belum ada tanda-tanda pergerakan massa.

“Kami juga belum tahu mereka nanti akan longmarch atau naik kendaraan apa. Kalau sudah ada tanda-tanda saya kabari lagi,” ujarnya. (dwi/ipg)

Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Awan Lentikulari di Penanggungan Mojokerto

Evakuasi Babi yang Berada di Tol Waru

Pohon Tumbang di Jalan Khairil Anwar

Mobil Tabrak Dumptruk di Tol Kejapanan-Sidoarjo pada Senin Pagi

Surabaya
Minggu, 19 Januari 2025
29o
Kurs