Nggak cuma Kinan aja, siapa sih yang nggak pingin naik balon udara di Cappadocia?
Buat kamu yang ingin merasakan naik balon udara tapi belum bisa ke Cappadocia tenang aja, di Indonesia terdapat beberapa spot berfoto di balon udara yang menghadirkan pemandangan yang nggak kalah cantik dengan Cappadocia.
Simak #Infografiss berikut untuk melihat spot-spot cantik yang bisa dinikmati melalui balon udara.