Senin, 28 April 2025

Lika-Liku UU Perlindungan Data Pribadi

Laporan oleh Didik
Bagikan

Maraknya isu peretasan data pribadi mendorong terealisaisnya Rancangan Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi (RUU PDP) yang akhirnya disahkan sebagai Undang-Undang (UU) dalam Sidang Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI di Jakarta pada Selasa (20/9/2022). Jauh sebelum hadirnya isu peretasan data pribadi, RUU PDP telah diinisiasi sejak 2016. Simak #Infografiss berikut untuk melihat proses pengesahan UU PDP.

Semoga hadirinya UU PDP membuat data pribadi kita semakin aman, ya.

#Suarasurabayamedia #Datapribadi #UUPDP #RUUPDP #Infografis #DPR #Kominfo

Bagikan
Berita Terkait

Potret NetterSelengkapnya

Avanza Terbalik Usai Tabrak 2 Mobil Parkir

Mobil Terbakar Habis di KM 750 Tol Sidoarjo arah Waru

Kecelakaan Dua Truk di KM 751.400 Tol Sidoarjo arah Waru

BMW Tabrak Tiga Motor, Dua Tewas

Surabaya
Senin, 28 April 2025
33o
Kurs