#Hilang #Ertiga #Laporan
Satu lagi unit mobil yang sempat dilaporkan hilang ke Radio Suara Surabaya karena digelapkan, berhasil kembali ke pemiliknya pada, Sabtu (20/4/2024) malam, usai laporan kehilangan tersebut viral di Facebook e100.
Kali ini giliran Mobil Ertiga warna silver tipe GL tahun 2013 nopol L 1183 JK milik Fery pendengar SS, yang sebelumnya melaporkan dugaan penggelapan tersebut pada, Kamis (18/4/2024) lalu.
Ferry merupakan teman Bagus Prasetyo, pendengar SS lainnya sekaligus pemilik Mobil Agya tipe GR warna kuning tahun 2022 Nopol S 1081 PX yang sebelumnya digelapkan oleh orang yang sama dengan pelaku penggelapan mobil milik Fery.
Lalu bagaimana mobil Fery bisa kembali? Berikut ceritanya
#Suarasurabaya #Mobil #Hilang #Penggelapan #Ertiga #Laporan