Kamis, 23 Januari 2025
Video

Penyalahguna Narkotika Jangan Dipenjara, Tapi? | Lantai 2 bersama Anang Iskandar

Jumat, 24 November 2023
Bagikan

Anang Iskandar, Eks Kapolwiltabes Surabaya sekaligus mantan Ketua BNN RI bilang kalau penyalah guna narkotika mestinya tidak dipenjara. Dia juga mempertanyakan soal hukuman mati pada bandar narkoba yang menurutnya tidak sesuai dengan konferensi internasional.

Emang bagaimana mestinya hukuman untuk penyalahguna dan/atau bandar narkoba? Lalu apa yang bisa dilakukan agar Indonesia bebas narkoba?

Semuanya diulas tuntas bersama Anang Iskandar di Podcast Lantai 2 Suara Surabaya.

#Suarasurabaya #Podcast #lantai2 #PodcastLantai2 #AnangIskandar #EksKapolwiltabesSurabaya #Kapolwiltabes #BNN #Narkotika #Narkoba

Video Terkini