Sabtu, 30 November 2024
Potret Kelana Kota

Pelajar SMPN 1 Surabaya Lelang Karya Seni untuk Bantu Balita Stunting

Jumat, 24 Februari 2023
Bagikan

Aula SMP Negeri 1 Surabaya dipenuhi dengan beragam karya seni hasil kerajinan para siswa-siswi di sekolah tersebut. Mulai dari seni lukis, kerajinan tangan, videotron hingga dark spot atau area foto yang jadi tempat favorit para murid untuk bersinggah di pameran itu.

Valina Nadira siswi kelas 9G dan Sheyreen Callista kelas 9C Panitia dari acara Open Air & Art Exhibition Graffiti 2022 SMPN 1 Surabaya mengatakan kalau ide acara ini bukan hanya have fun saja, tapi juga ditujukan untuk kegiatan sosial.

Kata Valina, ide dari acara adalah memamerkan karya seni hasil buah tangan para siswa-siswi di SMPN 1 Surabaya. Kemudian karya-karya itu nantinya bakal dilelang kepada calon pembeli yang tertarik.

“Tujuan kami ingin membantu balita stunting, apalagi perhatian terhadap balita stunting merupakan program kerja dari Pemkot Surabaya,” kata Valina

Potret Terkini

TPS 901 Liponsos Keputih Surabaya

Luluk Gunakan Hak Pilih di Jombang

Ridwan Kamil Nyoblos di Bandung