Kota Surabaya mulai menerapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) Digital. Agus Imam Sonhaji Kepala Dispendukcapil Kota Surabaya mengatakan, penerapan KTP Digital hanya bisa dilakukan oleh warga yang memiliki Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el).
Bagaimana cara mendapatkan KTP Digital tersebut? Simak #infografiss berikut!
#Suarasurabaya #Jagaimunkita #KTPDigital #Surabaya