Selasa, 3 Desember 2024 | 18:12 WIB
Musim hujan segera datang. Bagi petani garam, ini berarti sisa-sisa masa mereka memanen hasil kerjanya. Masa-masa dimana petani garam di tambak Osowilangun bekerja lebih ekstra, jika perlu lembur hingga malam. Karena sebentar lagi, ketika musim hujan sudah benar-benar datang, mereka tidak bisa lagi membuat garam. (Foto: Anton Kusnanto)