
Trimoelja D. Soerjadi: Apapun Itu, Lakukan dengan Serius, Konsisten dan Tuntas
Apapun yang kita lakukan itu harus serius, sungguh-sungguh dan tuntas. Memperjuangkan sesuatu itu harus konsisten dan tuntas. Mengapa harus demikian? Selengkapnya, berikut Trimoelja D. Soerjadi, Advokat, dalam Titik Nol Suara Surabaya…