Perpaduan tiga buah-buahan yakni mangga, nanas, dan melon ini membuat Juice Buka Fantasi ini lebih nikmat dan segar. Diminum saat buka puasa, segarnya….
Bahan:
• Mangga gadung 1 biji
• Nanas matang 1 biji
• Melon 100 gr
• Sirup cocopandan
• Es batu
Cara Membuat:
1. Blender mangga, nanas dan melon hingga halus.
2. Tuang ke dalam gelas.
3. Beri sirup cocopandan dan es batu.
Resep: SHS – Surabaya Hotel School
Foto: TOTOK suarasurabaya.net