
Andi Alamsyah: Berikan yang Terbaik untuk Pelanggan dan Penuhi Komitmen
Bekerja tak hanya sekadar melakukan aktivitas pekerjaan. Tapi juga berikan sesuatu yang terbaik untuk pelanggan dan komitmen juga harus dipenuhi. Simak kisah yang dialami Andi Alamsyah Direktur Shafira Tour and Travel berikut ini yang memulai karir dari nol dalam Titik Nol Suara Surabaya..